Contoh Percakapan Bahasa Inggris di Rumah Sakit dan Artinya

Contoh percakapan bahasa Inggris di rumah sakit dan artinya ini berisi dialog menjenguk orang sakit dalam bahasa Inggris beserta terjemahannya dalam bahasa Indonesia.

Contoh ini sebenarnya sangat sederhana sekali (baca:singkat), diperankan oleh dua orang yaitu si penjenguk (visitor) dan si pasien. Dalam contoh percakapan bahasa Inggris di Hospital ini diperagakan seorang sahabat bernama Alex menjenguk kawannya Budi yang sedang terbaring di rumah sakit. Lalu seperti apakah percakapannya, mari kita simak saja di bawah ini :

Pemeran utama, A = Alex dan B = Budi.

A : Howe are you feeling today, Bud?
B : I am feeling much better today.
A : I hope you will be up and around soon.
B : Thank you, Alex. The doctor said I could come back home tomorrow.
A : It is a good news, our friend will be glad to see you at school again.
B : But the doctor said I had to take a rest a couple of days
A : oh, that’s no problem, I do hope you will soon come back at school.
B : Thanks, after taking enough rest, as soon as possible, I will go to school, I miss you all.
A : Yeah, we always miss you, my friend.
B : (Smiles)

Contoh percakapan bahasa Inggris di rumah sakit dan artinya ini berisi dialog menjenguk or Contoh Percakapan Bahasa Inggris di Rumah Sakit dan Artinya


Terjemahan Percakapa Bahasa Inggris Menjenguk Orang Sakit



A : Bagaimana keadaanmu sekarang, bud?
B : Saya rasa lebih baikan sekarang.
A : Saya harap kau akan segera sembuh.
B : Terima kasih, Lex. Dokter bilang saya bisa pulang besok.
A : Itu kabar baik, kawan-kawan kita pasti akan senang ketemu kamu lagi di sekolah.
B : Tapi dokter bilang saya harus istirahat dahulu beberapa hari.
A : Oh, tidak mengapa. Saya harap kau akan cepat berangkat ke sekolah lagi.
B : Terima kasih, setelah cukup istirahat, secepatnya saya akan berangkat ke sekolah, saya rindu kalian semua.
A : Ya, kami juga rindu kamu, kawan.
B : (Senyum)

Sangat singkat dan hanya membutuhkan dua orang untuk bisa mempraktekkan contoh percakapan di rumah sakit dalam bahasa Inggris di atas. Namun jika sahabat ingin percakapan tersebut menjadi 3 orang atau 4 orang, anda bisa menambahkan beberapa orang, misalnya orang tua / ibu / ayah si pasien; atau anda juga bisa menambahkan teman si Alex yang ikut serta menjenguk si budi.

Semoga bermanfaat.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Percakapan Bahasa Inggris di Rumah Sakit dan Artinya"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel